Japesda

September 2022

Pameran Bahari Promosikan Produk Hasil Kelautan Desa Lambangan dan Uwedikan

Tampak pengunjung begitu antusias melihat-lihat produk yang dibuat dari hasil laut oleh Kelompok Ingin Maju Desa Lambangan dan Kelompok Usaha Konservasi (Kompak) Desa Uwedikan. Foto: Dokumentasi JAPESDA Japesda- Pelbagai produk olahan perikanan dan kelautan dipamerkan pada Pameran Bahari yang digelar di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Teluk Lalong, Luwuk, Kabupaten Banggai. Produk yang ditampilkan pada kegiatan itu […]

Pameran Bahari Promosikan Produk Hasil Kelautan Desa Lambangan dan Uwedikan Read More »

Lokakarya: Membangun Pengelolaan Perikanan Berkelanjutan di Kabupaten Banggai

Lokakarya tata kelola perikanan skala kecil berkelanjutan di Kabupaten Banggai, kegiatan dilaksanan di Hotel Swiss Belinn, Luwuk pada 28 September 2022. Foto: Dokumentasi JAPESDA Japesda-Potensi hasil kelautan di Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah (SULTENG) cukup menjanjikan. Sayangnya potensi yang besar ini kurang didukung dengan kebijakan pemerintah, ditambah minimnya pemahaman nelayan tentang perikanan berkelanjutan. Lewat lokakarya

Lokakarya: Membangun Pengelolaan Perikanan Berkelanjutan di Kabupaten Banggai Read More »

Lewat Pelatihan Keamanan Pangan, Dorong Kelompok Nelayan Tingkatkan Produk Olahan

Tampak kelompok nelayan Desa Uwedikan dan Lambangan mengikuti kegiatan pelatihan kemanan pangan di Hotel Swiss Belinn, Luwuk, 28 September 2022. Foto: Dokumentasi JAPESDA Japesda-Kelompok nelayan Desa Uwedikan dan Lambangan mengikuti Pelatihan keamanan pangan di Hotel Swiss Belinn, Luwuk, Kabupaten Banggai, Rabu (28/09/22). Dalam pelatihan keamanan pangan yang diselenggarakan Jaring Advokasi Pengelolaan Sumber Daya Alam (JAPESDA)

Lewat Pelatihan Keamanan Pangan, Dorong Kelompok Nelayan Tingkatkan Produk Olahan Read More »

Antusias Nelayan Uwedikan Jelang Penutupan Sementara Lokasi Tangkapan Gurita

Nelayan Desa Uwedikan, Kabupaten Banggai membuat umbul-umbul sebagai tanda larangan untuk penutupan sementara lokasi tangkapan gurita. Foto: Zulkifli Mangkaw Luwuk, Banggai-Para nelayan di Desa Uwedikan, Luwuk Timur, Banggai, tinggal menghitung hari lagi akan melangsungkan penutupan sementara di lokasi tangkapan Gurita. Kegiatan yang telah dilaksanakan pada tahun kemarin sangat dinantikan oleh nelayan di desa, khususnya para

Antusias Nelayan Uwedikan Jelang Penutupan Sementara Lokasi Tangkapan Gurita Read More »

Alert! Empat Petani di Kabupaten Boalemo Dijemput Paksa Polisi

Tangkapan gambar merupakan tangkapan layar video saat penjemputan yang dilakukan oleh aparat yang diabadikan oleh warga setempat. JAPESDA-Empat petani sawit di Desa Pangeya, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo dijemput paksa oleh pihak kepolisian, Jumat (2 September 2022). Para petani dibawa menggunakan mobil PT. Agro Artha Surya menuju kantor kepolisian sektor (Polsek) Wonosari. Proses penjemputan

Alert! Empat Petani di Kabupaten Boalemo Dijemput Paksa Polisi Read More »