Refleksi dan Penguatan Kapasitas Advokasi Pendamping Japesda
GORONTALO – Jaring Advokasi Pengelolaan Sumber Daya Alam (Japesda) baru saja mengadakan kegiatan penguatan kapasitas bertajuk “Refleksi dan Penguatan Pendampingan Masyarakat”. Kegiatan yang berlangsung pada 8-9 November 2025 ini dikhususkan bagi para pendamping yang bekerja langsung di garis depan advokasi di Provinsi Gorontalo dan Sulawesi Tengah. Direktur Japesda, Nurain Lapolo, mengungkapkan komitmen organisasi yang telah […]
Refleksi dan Penguatan Kapasitas Advokasi Pendamping Japesda Read More »